Cara membuat Bar mengambang atau Floating Bar on Top pada blog

Floating Bar sering kali kita jumpai ketika kita membuka blog atau merefressnya kembali. Floating Bar tersebut seperti pop up, biasanya berisi iklan teks, banner, ataupun rekomendasi tertentu. Hal ini pemilik blog berharap, pengunjung langsung melihat Floating Bar tersebut dan tertarik untuk melihat.
Fitur ini sangat menarik dan memang diperlukan bila blog anda memang fokus atau sekedar tambahan untuk cari uang. Selain itu Floating Bar berguna juga bila anda ingin merekomendasikan atau mengabarkan suatu acara yang anda adakan.

 Bila anda berminat silahkan anda ikuti langkah - langkah dibawah ini :

1. Login ke blogger dengan ID anda.
2. Klik Rancangan.
3. Dan KLik tab Edit HTML.

4. Cari kode di bawah ini atau yang mirip dengan kode ini :
</head>

5. Copy kode di bawah ini dan taruh tepat sebelum kode </head> :

6. Cari kode di bawah ini atau yang mirip dengan kode ini :
</body>

7. Copy kode di bawah ini dan taruh tepat sebelum kode </body> :
<div id="topbar">
<a href="#" onclick="closebar(); return false"><img src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi46Ut9VYUNhF6EsePL2Gy3x9LVbwMrMmsOJuR485tbjagzo2iuJ6VnU6T96yNPrlxk4Nk1oDvsctWUxEO7DKWSO1zmKW7N4-dtKrOVHgog1sChOUkY0PSFB6k9Mrav6nV3eveE6QHTByQ0/h80/close.png" align="right" border="0" />
<a href="YOUR LINK" onclick="closebar(); return true">DISINI TEKS ATAU SCRIPT IKLAN MILIK ANDA
</div>
Catatan :
Silahkan anda ganti teks berwarna merah dengan Teks, Script iklan atau banner milik anda.


8. Simpan Template.

Selamat mencoba dan Semoga bermanfaat....

Jangan lupa luangkan waktu untuk beri komentar ya......terima kasih.
Anda juga bisa berlangganan artikel-artikel terbaru dari saya, silahkan anda gunakan tombol berlangganan artikel yang ada disebelah kanan halaman ini, atau melalui tombol dibawah ini.

Related

Cara pasang meta tag lengkap

Menambahkan meta tag sangat berfungsi mendapatkan lebih banyak lalu lintas dari mesin pencari seperti google, yahoo, msn, dll, terutama yang paling penting deskripsi meta.Meta tag adalah tag yang menj...

Cara memberi tombol Google +1 dan tombol share blogger

Pada bulan maret yang lalu Google telah meluncurkan tombol baru yang disebut dengan "tombol Google +1", dan tombol tersebut kini sudah berjejer dengan tombol share bawaan dari blogger. Tombol Google +...

Cara mengganti favicon blogger tanpa Edit Html

Fitur baru dari Blogger..... !!,Bagi sobat blogger yang belum mengganti favicon default dari blogger, kini blogger telah menambahkan fitur baru yaitu kostum favicon atau sebuah gambar kecil atau logo ...

Posting Komentar

  1. Mantap Tutorialnya. Di zaman seperti ini masih ada orang yang mau bagi-bagi ilmu secara gratis. Aku mau coba di blog aku. Makasih banyak ya Gan

    BalasHapus
  2. sip lah postingannya,kembangkan terus ya, oya minta trik alexa dong, biar alexa ane ngga bengkak jutaan, sekalian link back ya gan

    BalasHapus
  3. Berhasil bos...
    Dan hasilnya keren...
    Terima kasih untuk tutorial ini...

    BalasHapus
  4. ok, sangat bagus juga gan.....

    BalasHapus
  5. mantap Mas, bisa jadi sarana tambahan untuk pasang iklan.

    BalasHapus

emo-but-icon
:noprob:
:smile:
:shy:
:trope:
:sneered:
:happy:
:escort:
:rapt:
:love:
:heart:
:angry:
:hate:
:sad:
:sigh:
:disappointed:
:cry:
:fear:
:surprise:
:unbelieve:
:shit:
:like:
:dislike:
:clap:
:cuff:
:fist:
:ok:
:file:
:link:
:place:
:contact:

Hot in weekRecentComments

Hot in week

Recent

Slide down random post

Satu lagi pengembangan fitur slide show terbaru dari saya. Fitur ini saya beri nama "Slide down random post", sebab fitur ini saya adopsi dan saya kembangkan dari aplikasi recent post yang tampil seca...

Slice Random Recent Post

Dilihat sekilas memang recent post ini tampak seperti biasa, dan hanya tampil judul artikel saja. Tapi sebenarnya recent post ini memiliki tampilan yang lebih, yaitu effek slice atau sebuah lapisan ya...

Buat Toko Online dengan blogger tidak kalah Profesional

Bersamaan dengan Lounching Perdana Toko Online "Jogja Smart", saya ingin berbagi pengalaman  dan pengetahuan tentang blogger kepada sobat - sobat blogger yang mampir di blog tercinta ini.Kendati ...

Cara mengaktifkan Thread Comments blogger

Melihat penggunaan Thread Comments yang ada pada template bawaan blogger, buat saya sangat disayangkan bila dilewatkan. Sebab Thread Comments ini memiliki fitur yang lebih dibanding form komentar yang...

Cara Pasang Rating Bintang Rich Snippets

Bagi yang belum atau masih kesulitan memasang Rating Bintang dan Rich Snippets, berikut langkah yang paling pas dan mudah untuk memasang Rating Bintang dan Rich Snippets.Sebelum menuju caranya, sebaik...

Comments

Manly tours:

artikel ini beserta kode kodenya untuk di passang di website blogger ya mas keren juga mas saya kepingin tapi saya tidak menggunakan website blogger yang saya gunakan website word press, kalau begitu...

peluang usaha:

wah.. keren nih..tanks gan dah share

muhammad isra:

kalau batas waktu 10, apa tidak terlalu cepat gan....salam sukses selalu...ditunggu kunjungan balik dan kritik sarannya......

item