Cara Membuat Navbar Auto-Hide

Selain ada yang menghilangkan Navbar, ada juga yang hanya menyembunyikan Navbarnya. Nah cara ini juga banyak diminati para blogger untuk menghindari pengunjung yang  jahil. Sehingga navbar dibuat tidak kelihatan, namun navbar tetap tidak hilang.
Dengan mengarahkan kursor mouse kita ke arah navbar (bagian atas blog) yang kita sembunyikan tadi, akan secara otomatis akan kelihatan. Untuk lebih jelasnya, lebih baik saya tulis dech langkah-langkahnya.
Bila berminat, silahkan anda bisa ikuti langkah berikut :
1. Login ke Blogger.
2. Klik Tata Letak/layout/rancangan.
3. Klik Edit HTML.
4. Lalu cari kode ]]></b:skin> (tekan F3 di keyboard atau ctrl+f) lalu kopi-paste dibawah ini, tepat
di atas kode ]]></b:skin>   :

5. Klik Simpan Template.

Ok...., Silahkan anda coba dan Semoga bermanfaat....
Anda juga bisa berlangganan artikel-artikel terbaru dari saya, silahkan anda masukkan email pada forum Langganan Via Email yang ada disebelah kanan halaman ini.
Jangan lupa luangkan waktu untuk beri komentar ya......terima kasih.

Related

Cara membagi gadget menjadi dua kolom

Ada kalanya ketika kita sudah merasa pas dengan template yang kita pilih, ternyata kita masih saja merasa ada yang masih kurang dengan tampilan blog kita.Tapi memang betul...., setiap template memilik...

Cara menampilkan widget hanya pada seluruh halaman post

Langkah ini saya update juga untuk anda yang ingin mengatur widget atau gadget yang hanya tampil pada seluruh halaman post saja. Berbeda dengan yang lalu, yang hanya tampil pada Home Page saja atau ki...

Cara Tampilkan Widget Blogger Blog Post URL Tertentu Saja

Penempatan dan dimana kita menampilkan widget atau gadget bisa kita atur sesuai selera. Berbeda dengan cara pada artikel "Cara Menampilkan Widget Hanya Pada Home Page saja", Cara ini buat anda yang in...

Posting Komentar

  1. untuk benar2 menghilangkan spasi yang tersisa setelah navbar hilang, bagaimana iya pak?

    BalasHapus
  2. gunakan saja cara menghilangkan navbar.... ini artikelnya http://tutorialbloggermasnoer.blogspot.com/2011/04/cara-menghilangkan-navbar-pada-blogger.html

    BalasHapus
  3. kalau untuk membuat navbar sepeti aslinya itu gimana gan?
    dan bagaimana cara membuat sliding seperti tempat kode html anda dipostingan atas tersebut?
    mohon pencerahannya ya gan/
    terima kasih

    BalasHapus
  4. Pada dasarnya setiap template sudah tersedia navbar, jadi anda tinggal menghilangkan kode seperti berikut, atau yg mirip : " #navbar-iframe {display: none !important;} "

    Untuk tempat kode seperti diatas disebut "text area ", anda bisa baca cara buatnya pada artikel berikut :
    http://tutorialbloggermasnoer.blogspot.com/2011/04/cara-membuat-text-area-blok-otomatis.html

    silahkan dicoba semoga bermanfaat...

    BalasHapus
  5. terima kasih banyak gan.
    saya lihat dulu ya

    BalasHapus
  6. gan,, saya mau tanya..
    Itu cara bikin tabel yang dapat diperbesar/diperkecil oleh pembacanya bagaimana?

    BalasHapus
  7. terimakasih infonya, ini yang saya cari

    www.mukhlis-dakwah.blogspot.com

    BalasHapus
  8. sudah saya pasang linknya agan d blog reot ane..? nice infonya..

    BalasHapus
  9. terimakasih admin, lgsung saya coba di blog karimunjawa jepara saya

    BalasHapus
  10. Salam kena By
    http://www.tourkarimunjawaisland.com/

    BalasHapus
  11. Berharap info ini bisa membantu dalam pembuatan website ane

    BalasHapus
  12. http://gallerytokokaintenunjepara.blogspot.com/

    BalasHapus
  13. Mantap mas webnya, informatif sekali

    BalasHapus
  14. Blog walking gan, btw mantap nih blognya

    BalasHapus
  15. Sama sama berisi tutorial blogger, mampir ya kang ke blog saya. masih belajar sih, masih kalah jauh dah sama blog akang

    BalasHapus
  16. nah ini sangat ilmu bermanfaaat, makasih gan

    BalasHapus
  17. terimakasih ilmunya sangat bermanfaat sekali. lanjut posting gan..

    BalasHapus
  18. sangat membantu bagi newbie seperti saya.. nice post.

    BalasHapus

emo-but-icon
:noprob:
:smile:
:shy:
:trope:
:sneered:
:happy:
:escort:
:rapt:
:love:
:heart:
:angry:
:hate:
:sad:
:sigh:
:disappointed:
:cry:
:fear:
:surprise:
:unbelieve:
:shit:
:like:
:dislike:
:clap:
:cuff:
:fist:
:ok:
:file:
:link:
:place:
:contact:

Hot in weekRecentComments

Hot in week

Recent

Slide down random post

Satu lagi pengembangan fitur slide show terbaru dari saya. Fitur ini saya beri nama "Slide down random post", sebab fitur ini saya adopsi dan saya kembangkan dari aplikasi recent post yang tampil seca...

Slice Random Recent Post

Dilihat sekilas memang recent post ini tampak seperti biasa, dan hanya tampil judul artikel saja. Tapi sebenarnya recent post ini memiliki tampilan yang lebih, yaitu effek slice atau sebuah lapisan ya...

Buat Toko Online dengan blogger tidak kalah Profesional

Bersamaan dengan Lounching Perdana Toko Online "Jogja Smart", saya ingin berbagi pengalaman  dan pengetahuan tentang blogger kepada sobat - sobat blogger yang mampir di blog tercinta ini.Kendati ...

Cara mengaktifkan Thread Comments blogger

Melihat penggunaan Thread Comments yang ada pada template bawaan blogger, buat saya sangat disayangkan bila dilewatkan. Sebab Thread Comments ini memiliki fitur yang lebih dibanding form komentar yang...

Cara Pasang Rating Bintang Rich Snippets

Bagi yang belum atau masih kesulitan memasang Rating Bintang dan Rich Snippets, berikut langkah yang paling pas dan mudah untuk memasang Rating Bintang dan Rich Snippets.Sebelum menuju caranya, sebaik...

Comments

Manly tours:

artikel ini beserta kode kodenya untuk di passang di website blogger ya mas keren juga mas saya kepingin tapi saya tidak menggunakan website blogger yang saya gunakan website word press, kalau begitu...

peluang usaha:

wah.. keren nih..tanks gan dah share

muhammad isra:

kalau batas waktu 10, apa tidak terlalu cepat gan....salam sukses selalu...ditunggu kunjungan balik dan kritik sarannya......

item